TUGAS PENDAHULUAN
Untuk membuat table pada MS Access Menggunakan
perintah SQL ikutilah langkah-langkah berikut:
§ Buka
database Perpustakaan
§ Klik
pada menu/object Query
§ Kemudian
klik dua kali Create Query in Design View
§ Kemudian
klik tombol Close
§ Setelah
itu pilih menu Viewà SQL View
§ Tuliskan
perintah seperti berikut:
CREATE TABLE BUKU(KODEBUKU
CHAR(3)PRIMARY KEY, JUDUL CHAR(50), TAHUNTERBIT NUMBER, EKSLEMPLAR NUMBER,
PENGARANG CHAR(50));
§Kemudian jalankan Query dengan mengeklik !
maka akan menjadi seperti berikut:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar